Apa yang dimaksud dengan rancangan
Penjelasan: Rancangan adalah suatu kegiatan yang sudah dipikirkan baik baik secara matang dalam melakukannya. s emoga membantu ^ ^
Jawaban:memulai sesuatu tujuan yang akan datang Penjelasan:karena contohnya lita sedang membuat peta tapi rencana berarti rencana adalah sesuatu kegiatan yang akan dilakukan : Apa yang dimaksud dengan rancangan
Apa itu rancangan?
Arti kata rancangan. Semua maksud kata dari KBBI. rancangan adalah. Kata Nomina (kata benda) Arti: sesuatu yang sudah dirancang; hasil merancang; rencana; program; desain;
rancangan yang mencakupi dua dimensi, msl ilustrasi, tipografi, fotografi, dan metode melukis; rencana yang disusun menurut tahapan tertentu untuk mencapai tujuan yang ditetapkan dalam pelaksanaan penulisan; rancangan untuk memilih, menyusun, dan mengatur tata letak huruf dan jenis huruf untuk keperluan pencetakan ataupun reproduksi;
Apa itu rancangan penelitian?
FAQ Mengenai Rancangan Penelitian – Apa itu rancangan penelitian? Rancangan penelitian merupakan sebuah sketsa atau desain penelitian yang sengaja dibuat oleh peneliti. Syarat rancangan penelitian yang baik Syarat rancangan penelitian yang baik adalah yang disusun dengan baik secara konsisten dan juga sistematis yang akan mengarahkan penelitian menjadi lebih baik.
Bagaimana Cara menentukan rancangan penelitian yang bagus?
– Rancangan penelitian merupakan sarana untuk menentukan skala prioritas masalah yang ada, serta cara untuk menghimpun data, menganalisis dan menerjemahkannya dan hasil finalnya adalah untuk memperoleh solusi dari masalah yang ada. Ini merupakan pendapat dari (Sekaran 2003) Selain itu beliau (Sekaran (2003)) juga mengenalkan 6 komponen pada rancangan penelitian, diantaranya adalah: Tujuan Penelitian, Jenis penelitian, Level keterlibatan peneliti, Setting studi, Bagian analisis dan estimasi waktu.
- Rancangan penelitian adalah sistem yang digunakan untuk membuat ketetapan masuk akal dan rasional yang digunakan untuk memperoleh hasil penelitian yang akurat dan valid.
- Selain itu rancangan penelitian juga merupakan sarana pengaturan yang terdiri dari cara menentukan pengumpulan data, cara menentukan prosedur pengukuran, menentukan instrumen penelitian, analisis data dan sampel.
Hal ini merupakan pendapat dari Cavana (2001). Selain itu beliau juga berpendapat bahwa rancangan penelitian yang bagus ditentukan dengan data yang didapat harus sesuai dengan isu/topik/masalah penelitian, serta dihimpun dengan prosedur yang objektif.